Perkembangan Kasus Penemuan Mayat di bawah Jembatan Kuranji, Ini Penjelasan Polisi



Sumbar | Pihak kepolisian saat ini masih melakukan penyelidikan terkait penemuan mayat seorang anak laki-laki yang diketahui bernama Afif Maulana, 13 tahun, yang merupakan salah satu pelajar SMP di Kota Padang.


"Hingga sampai saat ini pihak kepolisian dari Polresta Padang masih melakukan penyelidikannya," kata Kabid Humas Polda Sumbar Kombes Pol Dwi Sulistyawan, S.Ik pada Kamis (20/6).


Dirinya menerangkan, pasca ditemukannya mayat seorang anak laki-laki di By Pass tepatnya di bawah jembatan Kuranji Kota Padang pada hari Minggu tanggal 09 Juni 2024, selanjutnya mayat tersebut di bawa ke RS Bhayangkara untuk dilakukan pemeriksaan lebih lanjut.


"Pada Senin tanggal 10 Juni 2024, telah dilakukan otopsi yang dilakukan oleh dokter forensik," ujarnya.


Selain itu kata Kombes Pol Dwi Sulistyawan, pihaknya juga telah meminta keterangan dari beberapa masyarakat sebagai saksi atas penemuan terhadap Afif Maulana.


"Jadi jika ada informasi dari masyarakat, agar dapat disampaikan kepada kami (polisi) untuk kemudian kami tindak lanjuti sehingga tidak terjadi simpang siur informasi," ungkapnya.


Atas nama Polda Sumbar, Kombes Pol Dwi Sulistyawan juga menyampaikan ucapan duka terhadap pihak keluarga korban atas peristiwa yang terjadi.


"Kami menyampaikan duka cita atas ini, dan kepada keluarga korban kami sampaikan bahwa kasus penemuan mayat ini akan kami tuntaskan," pungkasnya.(*)

Nama

Bisnis,4,Filipina,1,internasional,1,KAI,19,Kampus,9,Kejati Sumbar,1,Kesehatan,1,Kota Padang,14,Motivasi,2,Nasional,18,Opini,27,ParagonCorp,1,Pendidikan,5,Puisi,2,Sastra,2,Solusi Pengangguran,1,Sumbar,48,Teknologi,1,TNI,2,UNP,2,
ltr
item
Suara Padang: Perkembangan Kasus Penemuan Mayat di bawah Jembatan Kuranji, Ini Penjelasan Polisi
Perkembangan Kasus Penemuan Mayat di bawah Jembatan Kuranji, Ini Penjelasan Polisi
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEiSYXX017eidATOovPjnnaWArioLtEOrU_ywaeVwcYzQ88Flq3snpCVdpmg-hB5SoAzbxtbtekHRTGuOYLTI1TaqQqAuIQfL8GmOTiaUx0MQAINEkgxClFJ9o3gGfeCBO12kSUVD1VCUUn5QDmLfwdq6fBy9BTMwrMNvjLdzARbkj1TtyylYS0MEnbgHPQw/w640-h426/IMG-20240621-WA0010.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEiSYXX017eidATOovPjnnaWArioLtEOrU_ywaeVwcYzQ88Flq3snpCVdpmg-hB5SoAzbxtbtekHRTGuOYLTI1TaqQqAuIQfL8GmOTiaUx0MQAINEkgxClFJ9o3gGfeCBO12kSUVD1VCUUn5QDmLfwdq6fBy9BTMwrMNvjLdzARbkj1TtyylYS0MEnbgHPQw/s72-w640-c-h426/IMG-20240621-WA0010.jpg
Suara Padang
https://www.suarapadang.com/2024/06/perkembangan-kasus-penemuan-mayat-di.html
https://www.suarapadang.com/
https://www.suarapadang.com/
https://www.suarapadang.com/2024/06/perkembangan-kasus-penemuan-mayat-di.html
true
6569573957489143437
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content